LampungLampung Utara

Dinas PPPA Lampung Utara Sosialisasi Kabupaten Layak Anak(KLA)Di Kecamatan Kotabumi Utara

140
×

Dinas PPPA Lampung Utara Sosialisasi Kabupaten Layak Anak(KLA)Di Kecamatan Kotabumi Utara

Sebarkan artikel ini
TINTAINFORMASI.COM, LAMPUNG UTARA – Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (DPPPA) Kembali melaksanakan Sosialisasi Kabupaten Layak Anak di Tiga Kecamatan yakni Kecamatan Kotabumi Utara,Kecamatan Kotabumi dan Sungkai Selatan. Kegiatan pusatkan di Aula Kecamatan Kotabumi Utara pada Jum’at (5/8/2022). Bagi Kader Pelindungan Anak Terpadu Berbasis Masyarakat (PATBM). Tampak hadir Kadis Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak dr Maya Manan M.Kes diwakili Sundari SE,.Camat Kotabumi Utara Andriani Syarif, Narasumber Toni Piser Kanit Bimas Polsek Kota Ipda Suharsono, Polsek Sungkai Selatan Kanit Reskrim Ipda Darwis SH ,Aipda Tarmizi Bhabinkamtibmas Polsek Kotabumi Utara, Babinsa Koramil Kota 412 – 04 Serda Sarlan. Pembukaan sambutan Camat Kotabumi Utara diwakili Sekcam Muslim. “menyampaikan permintaan maaf karena bu camat terlambat menghadiri sosialisasi ini dikarenakan ada tugas, ” ungkap Muslim Kepala Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Pelindungan Anak (DPPPA) Kabupaten Lampung Utara dr Maya Mettisa M. Kes Diwakili Sekretaris Dinas Sundari SE Alhamdulillah kabupaten kita mendapatkan penghargaan KLA untuk Kategori Madya dari Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak RI.,”ucapnya Kekerasan terhadap anak meningkat, ada keterbatasan dana pada kami untuk turun ke desa desa harus ada dua kader,Kami mohon pak kades untuk menganggarkan melalui dana desa untuk kader PPA Untuk kader PPA di desa lapor apa yang kejadian dilihat dulu permasalahan apa,terkadang kekerasan seksual terkadang orang dilingkungan kita,”ucap Sundari Narasumber Toni Piser kita Bhineka tunggal eka contoh ada terorisme di sekitar kita ketika ditangkap kebagian jelek juga anak anak kita ,, “ucapnya Ini dilakukan untuk memenuhi hak hak hidup tumbuh kembang anak,sehingga merasa aman dan nyaman serta dilindungi tinggal di kabupaten lampung utara,,”ucapnya Berbicara gender Laki Berdiri Perempuan tugas menghidupkan maknanya Laki berdiri dikaki sendiri untuk menafkahi anak istri sementara perempuan menghidupkan artinya melayani masak cuci itu bagian dari menghidupkan,”terang Toni dengan nada bercanda Kabupaten /Kota (KLA) lahir pada tahun 2006 dengan menjadi model 24 Kabupaten se-Indonesia. Segala macam bentuk pembangunan melibatkan hak anak.KLA itu apa Disela sela sosialisasi Toni Piser katakan .”Untuk provinsi lampung Kabupaten /Kota Layak Anak (KLA) 2022 yang mendapatkan penghargaan dari Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak kategori Madya yakni Kabupaten Lampung Selatan,Pesawaran ,Pringsewu,Lampung Barat,Lampung Utara,Lampung Tengah. Kemudian kategori Pratama untuk Kabupaten Pesisir Barat,Mesuji ,dan Tulang Bawang Barat,”tutup nya (Bambang)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

error: Content protected !!