OKI

Polisi Anda Turut Berduka Cita Kapolsek Sp Padang Sempatkan Waktu Melayat Warga Dan Berikan Bantuan

36
×

Polisi Anda Turut Berduka Cita Kapolsek Sp Padang Sempatkan Waktu Melayat Warga Dan Berikan Bantuan

Sebarkan artikel ini

TINTAINFORMASI.COM, OKI – Kapolsek Sp Padang AKP BUDHI SANTOSO.SH melaksanakan kegiatan melayat warga Sp padang yang meninggal dunia, pada Kamis (11/1/24) sebagai bentuk pelayanan terbaik Polri. Untuk menyempatkan diri kerumah warga yang meningal di Ds Sp Padang dengan memberikan bantuan berupa air mineral serta gula dan kopi.

AKP Budhi mengatakan saya Selaku Kapolsek Sp padang sudah sepatutnya menjadi contoh dalam bermasyarakat seperti melayat kerumah warganya yang meninggal untuk memberikan suport kepada keluarga yang ditinggalkan sehingga kuat menghadapi cobaan ini.

Dalam kesempatan tersebut AKP BUDHI SANTOSO.SH mengucapkan turut berduka cita yang sedalam dalamnya, kepada keluarga untuk tetap tegar dan sabar dalam menghadapi musibah ini, dan memberikan bantuan untuk meringankan beban pihak keluarga yang ditinggalkan.

” Mendengar salah satu warga didesa binaan yang meninggal dunia maka saya sebagai Kapolsek merasa peduli dan berempati kepada masyarakat terutama keluarga yang ditinggalkan dengan menyempatkan waktu melayat kerumah duka,”

almarhumah cindy nabila.

Tuturnya.

Polri harus menjadi harapan masyarakat untuk selalu hadir ditengah masyarakat ketika masyarakat membutuhkan kehadiran Polri baik itu dalam keadaan duka, penyelesaian permasalahan maupun hal lain yang dianggap perlu dengan kehadiran Polri, sehingga masyarakat bisa merasa terlayani, terlindungi dan terayomi oleh Polri.

Di tempat terpisah, Ketua Organisasi Ikatan Wartawan Online Indonesia (IWOI) Aliaman SH sangat mengapresiasi ia mengatakan bahwa “ apa yang dilakukan oleh personil Anggota Polri, yaitu polsek Sp Padang dan anggotanya dalam hal ini Bhabinkamtibmas merupakan wujud empati dan kepedulian terhadap warga sehingga diharapkan dengan adanya kegiatan ini maka hubungan antara masyarakat dan Polri semakin meningkat yang pada akhirnya kamtibmas akan tetap aman dan kondusif.” ungkap Ketua IWOI. (ML)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

error: Content protected !!