LampungPesawaran

Pelaksanaan ADD TA 2023 Desa Trimulyo Padang Cermin Diduga Sarat Mark-up dan Rekayasa serta Potensi Rugikan Keuangan Negara.

95
×

Pelaksanaan ADD TA 2023 Desa Trimulyo Padang Cermin Diduga Sarat Mark-up dan Rekayasa serta Potensi Rugikan Keuangan Negara.

Sebarkan artikel ini

TINTAINFORMASI.COM, PESAWARAN — Pelaksanaan penggunaan anggaran Dana Desa dalam tahun anggaran 2023 di Desa Trimulyo Kecamatan Padang Cermin Kabupaten Pesawaran diduga sarat dengan praktik penyimpangan, mulai dari dugaan mark-up hingga rekayasa, sehingga kondisi ini menuai sorotan baik dari media massa maupun dari Lembaga Swadaya Masyarakat.

 

Scroll Untuk Baca Artikel
ADVERTISEMENT

Berdasarkan laporan SPJ murni desa tersebut, yang terlihat janggal adalah penggunaan anggaran yang bersifat administrasi serta pembangunan fisik infrastruktur, selengkapnya seperti tercantum dibawah ini :

 

1. Biaya Operasional Kantor Desa sebesar Rp. 17.554.000,–

2. Biaya Insentif Ketua RT dari Januari hingga Desember 2023 sebesar Rp. 130.500.000,–

3. Honor Petugas Kebersihan sebesar Rp. 3.000.000,–

4. Honor Pelayanan Administrasi Desa sebesar Rp. 6.900.000,–

5. Pemutakhiran Prodeskel & Epdeskel tahun 2023 sebesar Rp. 2.600.000,–

6. Jasa Konsultan Pembangunan sebesar Rp. 5.000.000,–

7. Honor Operator Siskeudes sebesar Rp. 4.500.000,–

8. Honor Operator Sipades sebesar Rp. 1.200.000,–

9. Dukungan Kerawanan Sosial sebesar Rp. 2.000.000,–

10. Website Desa sebesar Rp. 1.200.000,–

11. Kampung Keluarga Berencana sebesar Rp. 5.450.000,–

12. Pengajian Rutin PKK sebesar Rp. 2.880.000,–

13. Insentif Guru Ngaji sebesar Rp. 24.600.000,–

14. Pemberian Makanan Tambahan Balita & Lansia sebesar Rp. 7.200.000,–

15. Pemberian Makanan Tambahan Pandamping ASI sebesar Rp. 2.400.000,–

16. Insentif Kader Pasyandu sebesar Rp. 9.000.000,–

17. Insentif Kader K P M sebesar Rp. 4.500.000,–

18. Pengadaan Sarana Prasarana Posyandu sebesar Rp. 7.125.000,–

19. Pengadaan Lampu Jalan PLTS sebesar Rp. 6.000.000,–

20. Pembangunan Rabat Beton di Dusun Sidomulyo RT. 15 Ukuran 0,15 X 2,5 X 120 Meter dengan

anggaran sebesar Rp. 58.869.000,–

21. Peningkatan Prasarana Jalan (Gorong-gorong) di Dusun Sidomulyo RT 15 @ 0,60 X 1 X 4 Meter

dengan anggaran sebesar Rp. 6.393.500,–

22. Peningkatan Prasarana Jalan (Gorong-gorong) di Dusun Trimulyo RT 8 @ 0,60 X 1 X 4 Meter

dengan anggaran sebesar Rp. 6.393.500,–

23. Peningkatan Prasarana Jalan (Gorong-gorong) di Dusun Wonorejo RT 13 @ 0,60 X 1 X 4 Meter

dengan anggaran sebesar Rp. 6.393.500,–

24. Peningkatan Sumber Air Bersih (Sumur Bor) di Dusun Ogan l RT 20 sebesar Rp. 31.428.000,–

 

Dari salinan yang terdapat dalam laporan SPJ murni dalam hal penggunaan anggaran Dana Desa tersebut diatas diharapkan kepada instansi terkait termasuk Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) Republik Indonesia Perwakilan Lampung untuk dapat memeriksa kelayakannya sekira terdapat penggunaan pos anggaran yang tidak senyatanya. (***)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

error: Content protected !!